“Kita niatkan kegiatan ini sebagai nilai ibadah. Dan saya mengucapkan terima kasih kepada pihak penyelenggara dan yang mendukung, terutama pihak sekolah”,Jelasnya.

Sementara itu, Kepala Sekolah SDN 71 Seluma, Ibu Ida Ristiawati S.Pd, mengucapkan banyak terima kasih kepada Kodim 0425/Seluma, yang telah menyelenggarakan kegiatan Program Dapur Masuk Sekolah di sekolah yang dipimpinnya.
“Semoga untuk kegiatan Dapur Masuk Sekolah kedepannya dapat dilanjutkan lagi di tempat kami,”Kata Ibu Ida. (Do).















